-

Keutamaan Malam Lailatul Qadar || Ramadhan 1446H





-
-

Lailatul Qadar dalam Al-Qur'an


📖- Surah Al-Qadr (97:1-5)
"Sesungguhnya Kami telah menurunkannya (Al-Qur'an) pada malam kemuliaan. Dan tahukah kamu apakah malam kemuliaan itu? Malam kemuliaan itu lebih baik daripada seribu bulan. Pada malam itu turun malaikat-malaikat dan Ruh (Jibril) dengan izin Tuhannya untuk mengatur segala urusan. Malam itu penuh kesejahteraan sampai terbit fajar."


- Poin penting dari Surah ini:
Al-Qur'an diturunkan pada malam Lailatul Qadar.
Nilai ibadah pada malam ini lebih baik dari seribu bulan (setara dengan 83 tahun lebih).
Malam ini penuh kedamaian dan keberkahan hingga fajar.

Hadis Shahih Bukhari dan Muslim
“Carilah Lailatul Qadar pada sepuluh malam terakhir dari bulan Ramadhan.” (HR. Bukhari dan Muslim)
“Carilah Lailatul Qadar pada malam ganjil dari sepuluh malam terakhir Ramadhan.” (HR. Bukhari)


- Makna hadis ini:
Tidak disebutkan tanggal pasti, namun dianjurkan mencarinya pada malam ganjil: 21, 23, 25, 27, atau 29 Ramadhan.
Mayoritas ulama berpendapat malam 27 Ramadhan memiliki kemungkinan besar, namun tidak pasti.


🌿-Berbagi tidak akan pernah mengurangi, justru akan melipatgandakan keberkahan. 🌿-
#PADIberbagi
#SedekahAlQuran
#BersamaKitaBisa
#DermawanPADI
Yuk! Klik Donasi Sekarang Untuk Mendukung Kegiatan Sosial PADI

-

"Berbagi kebahagiaan, dukung kegiatan sosial Yayasan PADI. Donasi sekarang, bantu ciptakan perubahan!"

Ikuti Kami :
Kontak :
021-890-869-65
0822-9899-9559
pundiamaldermawaindonesia@gmail.com
Jalan Merdeka Barat, RT 04, RW 30, Blok AM, No. 16, Kel.Mekar Jaya, Kec. Sukmajaya, Kota Depok, Prov. Jawa Barat 16411, Indonesia.
-
@2025 YayasanPADI Inc.